Posted by : PRAJA 31.0995 Rabu, 08 Februari 2017



yo, semua kali ini saya akan memberikan kalian semua info tentang salah satu mata pelajaran di sma lokon yaitu, pelajaran prakarya kewirausahaan atau biasa di kenal dengan PKW. di pelajaran pkw ini sendiri, terdiri dari 3 seri. langsung saja.

PKW-1
Di pkw seri 1 ini, para siswa akan di ajarkan untuk membuat karya karya kreatif dan jika bagus, maka karya tersebut dapat di gunakan untuk di jual dan menghasilkan uang. Di bagian akhir pkw 1 ini para siswa akan belajar untuk memasak dan menjualnya.

PKW-2
Di pkw seri 2 ini, para siswa akan belajar tentang hal-hal yang berbau teknologi. jadi para siswa pada awalnya akan belajar untuk menggunakan software yang berguna seperti photoshop, membuat aplikasi, dan lain-lain. Dan pada bagian akhir seri ini, para siswa akan membuat film dokumenter tentang orang-orang sukses.

PKW-3
Sedangkan di seri 3 ini, para siswa akan belajar untuk membuat karya-karya tulis ilmiah dimulai dari proposal, penelitian dan pada akhirnya membuat karya tulis.   

Oke, sekian bagi yang ingin mengetahui lebih lanjut tentang pkw dan sma lokon, silahkan untuk mengunjungi smalokon.com dan jangan lupa komen di bawah yah...

{ 1 komentar... read them below or add one }

Welcome to My Blog

Popular Post

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers

Total Impressions

- Copyright © 2013 TUMBUHKAN MOTIVASI, KEMAUAN, DAN JIWA PANTANG MENYERAH -Dark Amaterasu Template -